Rabu, 22 Juni 2016

Anjuran dan Pantangan Makanan Penderita Wasir

Anjuran dan Pantangan Makanan Penderita Wasir #Untuk anda penderita wasir atau ambeien perlu mengontrol makanan yang masuk ke dalam tubuh. Pandailah dlan memilih mana jenis makanan yang harus di konsumsi dan makanan yang sebaiknya di hindari.

Dalam kesempatan kali ini izinkan saya berbagi tentang anjuran dan pantangan makanan penderita wasir

Anjuran dan Pantangan Makanan Penderita Wasir

Anjuran Makanan Penderita Wasir


Jenis makanan tertentu dapat membantu mencegah wasir tidak semakin parah serta meringankan gejala atau rasa sakit yang muncul.

Berikut anjuran makan untuk penderita pnyakit wasir

Pepaya
Selain tekstur pepaya lembut dan lunak juga mengandung papain, enzim protein-mencerna, serta sejumlah senyawa aktif bermanfaat dalam mengencerkan tinja juga mengatasi sembelit.

Tidak hanya pepaya matang saja pepaya hijau juga bisa makan dengan cara di buat sebagai salad.

Pisang
Pisang adalah nama umum yang diberikan pada tumbuhan terna raksasa berdaun besar memanjang dari suku Musaceae. Dengan mengkonsumsi pisang 2x sehari mampu membantu mengatasi wasir.

Bayam
Kandungan gizi yang tinggi membuat bayam menjadi salah satu sayuran paling baik bagi penderita wasir.

Bayam dianggap sebagai salah satu sayuran terbaik untuk seluruh saluran pencernaan karena terbukti efektif membersihkan dan regenerasi saluran usus. Kadungna magnesium tinggi dalam bayam juga asupan bagus bagi usus.

Umbi Merah
Kandungan serta dalam umbi merah membantu meringankan gejala wasir. Selain itu Betacyani efektif dalam melawan kanker, terutama kanker usus besar.

Kurma
Kurma adalah sumber serat yang baik selain itu juga kandungan zat dalam kurma mampu menyerap air di dalam usus sebagai pelunak tinja.

Blueberry
Blueberi mengandung anthocyanin dengan konsentrasi tinggi, blueberry membantu memperbaiki kerusakan protein pada dinding pembuluh darah dan meningkatkan kesehatan secara keseluruhan dari sistem vaskular.

Blueberry merupakan sumber yang baik dari kedua serat larut dan larut seperti pektin. Selanjutnya, dibandingkan dengan buah lainnya, blueberry (terutama blueberry liar) merupakan sumber yang baik dari vitamin E.

Dapat di simpulkan makanan seperti tinggi serat, tekstur lembut berair pilihan terbaik saat mengidap wasir.

Pantangan Makanan penderita Wasir

Ada beberapa jenis makanan yang lebih baik anda hindari ketimbang di konsumsi.Berikut beberapa jenis maka pantangan makanan penderita wasir:

Cabai atau Sambal
Mengkonsumsi banyak sambal berdampak pada rasa panas dan sakit saat akan BAB. Dampak terburuknya adalah mengalami pendarahaan.

Makanan Asam
Selaian penderita asam lambung penderita wasir juga lebih baik menghindari makanan berasa asam.

Makana Cepat Saji
Mengkonsumi fast food lebih beresiko mengalami peradangan pada anus berdampak pada semakin parahnya penyakit wasir.

Makanan Berminyak
Makanan berminyak lebih sulit di cerna d banding dengan sayur atau buah buahan segar. Makanan yang tidak di cerna secara sempurna akan berdampak pada pengerasan tinja .

Pengobatan Penderita Wasir


Wasir tidak bisa sembuh dengan sendirinya perlu di lakukan pengobatan baik itu secara medis atau tradisional.

Salah satu obat alternatif terbaik saat ini dalam menyembuhkan penyakit wasir tanpa operasi adalah obat herbal de Nature yaitu kapsul Ambejoss dan salep Salwa.

Kapsul Ambejoss dan salep Salwa merupakan obat berkualitas yang di komposisikan dari 100% bahan alami. Bekerja lebih efektif dan aman tanpa efek samping untuk mengatasi wasir, ambeien, hemoroid.

Selengkapnya tentang obat herbal ini silahkan lihat di postingan Khasiat Ambejoss dan Salep Salwa

Bagikan

Jangan lewatkan

Anjuran dan Pantangan Makanan Penderita Wasir
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.