Senin, 15 Agustus 2016

Kenapa Istri Susah Hamil dan Cara Mengatasinya

Tujuan utama membangaun rumah tangga pastinya untuk mendapatkan keturunan. Sayangnya tidak semua pasangan (pasuteri) bisa dengan mudah mendapatkanya. Ada yang perlu bekerja keras bahkan beberapa faktor menyebabkan wanita tidak dapat mengandung.


Kenapa Istri Susah Hamil dan Cara Mengatasinya


Berikut Penyebab Isteri Susah Hamil


Memasuki Masa Menopause


Ketika isteri menunda-nunda kehamilan untuk mengejar karir atau takut gemuk hal ini jangan sampai melampui usia subur seorang wanita.

Gaya Hidup

Hal ini bisa terjadi baik pada isteri atau suami gaya hidup tidak sehat seperti merokok, konsumsi minuman beralkohol, sering begang, bekerja dengan memforsir tenaga akan berdampak pada penurunan kesuburan rahim serta kualitas sperma jadi buruk.

Mempunyai bentuk tubuh terlalu kurus atau terlalu gemuk juga tidak bagus. Dapatkanlah bentuk tubuh ideal dengan cara memenuhi asupan gizi serta olahraga teratur. Memiliki bentuk tubuh ideal ketika hamil nanti lebih aman baik bagi calon ibu atau calon jabang bayi.

Mengdiap PMS

Untuk orang dengan riwayat seks beresiko misal sering berganti-ganti pasangan, melakukan hubungan melalui anus rentan terhapa penyakit menular seksual (PMS).

Contoh penyakit menular seksual seperti AIDS, sipilis, kencing nanah, kutil kelamin, klamidia dll.

Penderita PMS pasti akan bermasalah dengan kesehatan organ reprodoksinya.

Jarang Bersenggama

Jika pasangan suami isteri mempunyai kesibukan sendiri-sendiri dan jarang mempunyai waktu untuk melakukan hubungan badan bagiamana bisa segera cepat hamil hehe.


Langkah-langkah Agar Cepat Hamil



  1. Silahkan bicarakan antar pasangan dengan nyaman dan terbuka

  2. Carilah letak permasalahnnya di mana koreksi diri masing-masing

  3. Konsultasikan ke dokter kandungan jika memang perlu

  4. Menggunakan jamu tradisional untuk referensi jamu penyubur kandungangn silahkan lihat di sini KLIK

Bagikan

Jangan lewatkan

Kenapa Istri Susah Hamil dan Cara Mengatasinya
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.